rajah pelindung diri

2024-05-04


Alat Pelindung Diri (APD) adalah suatu alat yang mempunyai kemampuan untuk melindungi seseorang yang fungsinya mengisolasi sebagian atau seluruh tubuh dari potensi bahaya di tempat kerja. Penggunaan APD sendiri merupakan upaya untuk mengendalikan risiko bahaya saat bekerja, selain itu penggunaannya pun harus tetap di kontrol oleh pihak yang ...

Alat pelindung diri adalah pakaian khusus atau peralatan yang dipakai petugas untuk memproteksi diri dari bahaya fisik, kimia, biologi/bahan infeksius. APD terdiri dari sarung tangan, masker/respirator partikulat, pelindung mata (goggle), perisai/pelindung wajah, kap penutup kepala, gaun pelindung/apron, sandal/sepatu tertutup (sepatu boot).

1. Pelindung Kepala. Alat pelindung kepala berguna untuk melindungi kepala dari benturan, kejatuhan benda lunak atau keras, dan pukulan yang mengenai kepala. Peralatan pelindung diri ini terdiri dari helm pengaman, tudung kepala, pengaman dan penutup rambut.

1. Safety Helmet (Helm Safety) amazon.com. Safety helmet berfungsi untuk melindungi kepala dari berbagai macam bahaya yang dapat mengenai kepala secara langsung. Contohnya ketika ada benda keras yang terlempar, ketika terjatuh dan ketika menabrak sesuatu. 2. Safety belt (Sabuk Pengaman) amazon.com.

Tali Pengaman. Berfungsi sebagai pengaman saat bekerja di ketinggian. Diwajibkan menggunakan alat ini di ketinggian lebih dari 1,8 meter. Penutup Telinga. Berfungsi sebagai pelindung telinga pada saat bekerja di tempat yang bising. Kacamata Pengaman. Berfungsi sebagai pelindung mata ketika bekerja (misalnya mengelas). Masker.

13 Jenis Alat Pelindung Diri (APD) K3 dan Fungsinya. 2 years ago - Penulis Elizabeth Sarah. Penggunaan alat pelindung diri (APD) menjadi salah satu faktor terpenting dalam memenuhi standar operasional (SOP) bekerja di lapangan. Bekerja tidak hanya soal menyelesaikan pekerjaan, tapi juga harus memastikan Kesehatan dan Keselamatan Kerjanya (K3).

Ada berbagai macam Alat pelindung diri yang harus anda ketahui dalam rangka melindungi diri dari potensi bahaya di lapangan. Pada dasarnya, Alat pelindung diri terdiri atas tiga bagian yaitu, APD bagian kepala, APD bagian badan, dan APD bagian anggota badan.

Alat pelindung diri (APD) adalah seperangkat perlengkapan yang berfungsi untuk melindungi penggunanya dari bahaya atau gangguan kesehatan tertentu, misalnya infeksi bakteri atau virus corona penyebab COVID-19.

Alat pelindung diri yang telah dipilih hendaknya memenuhi ketentuan-ketentuan sebagai berikut: 1) Dapat memberikan perlindungan terhadap bahaya. 2) Berbobot ringan. 3) Dapat dipakai secara fleksibel (tidak membedakan jenis kelamin) 4) Tidak menimbulkan bahaya tambahan. 5) Tidak mudah rusak. 6) Memenuhi ketentuan dari standar yang ada.

Penggunaan alat pelindung diri atau APD saat bekerja berguna untuk mengurangi dan mencegah risiko terjadinya kecelakaan di lingkungan kerja. Namun, setiap alat memiliki fungsi yang berbeda-beda tergantung jenis pekerjaannya. Simak penjelasan lengkap mengenai berbagai jenis APD dan beserta fungsinya di bawah ini.

Peta Situs